30 Dec 2024
1.
VISI
SEKOLAH
” Menjadi sekolah unggul dalam menghasilkan tamatan yang beriman, bertakwa, berakhlak mulia dan kompeten di bidang pertanian/ pariwisata yang berwawasan lingkungan serta siap bersaing di era global"
2. MISI SEKOLAH
1. Menyelenggarakan pendidikan karakter dengan pendekatan kerohanian dan kesemaptaan
2. Membudayakan peserta didik taat beribadah dan memiliki toleransi yang baik dengan sesama penganut agama.
3. Mencetak peserta didik yang berakhlak mulia baik ucapan, sikap maupun tindakan dalam kehidupan bermasyarakat.
4. Menyelenggarakan proses pembelajaran yang berpusat pada peserta didik dan berorientasi pada keluasan pengetahuan dan penguasaan keterampilan.
5. Menyelengarakan pendidikan dan pelatihan di bidang pertanian dan pariwisata dengan berbasis teknologi informasi dan kekinian
6. Menanamkan jiwa gotong royong melalui pembelajaran yang kreatif, komunikatif, kolaboratif dan berpikir kritis.
7. Menumbuhkan jiwa wirausaha melalui pembelajaran berbasis projek dan PKL di Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM)
8. Menyiapkan tenaga terampil tingkat menengah siap kerja di dalam dan luar negeri.
9. Menciptakan lingkungan belajar yang aman, nyaman dan menyenangkan dengan tema smart forest school
10. Menumbuhkan kepedulian sosial dan lingkungan serta adaptif terhadap perkembangan global
3. TUJUAN SEKOLAH